Devlog#8 - The End Of Prototype Development


Hanya sedikit perubahan yang terjadi dari Pitch Document terakhir dengan yang terbaru.

Perubahan yang dibuat dari Pitch Document awal dan penjelasan.
- Referensi
Referensi yang diambil sebelumnya terlalu banyak, jadi kami memutuskan untuk mengerucutkan referensi kami agar tidak terlalu luas yang berkemungkinan dapat memperlambat kinerja kami.
- Freeroam
Karena dirasa kurang mencakup faktor pengalaman explorasi pada game, maka kami memutuskan merubah konsep, yang tadinya pergerakan karakter terbatas, diubah menjadi freeroam, pemain dapat menggerakkan karakter dengan bebas.
- Kontrol
Karakter yang hanya bisa bergerak kekiri atau kekanan dengan menggunakan tombol arah, sekarang kontrol menggunakan analog agar mendukung pengalaman petualangan yang bebas.

*Link link yang dibutuhkan dalam submisi ada didalam deskripsi project.
Terima kasih...

Files

BerangkatSekolah-v0.0.9.apk 72 MB
Jan 14, 2022

Get 28 - Berangkat Sekolah

Leave a comment

Log in with itch.io to leave a comment.